200 gram tepung terigu
4 butir telur
175 gram gula pasir
500 ml santan kental
1 sdt pasta pandan
1/4 sdt garam
175 gram margarin, lelehkan
Cara Membuat:
- Campur telur dan gula pasir, lalu aduk dengan menggunakan tangan.
- Tambahkan santan dan pasta pandan, lalu aduk rata dan sisihkan.
- Campur tepung terigu dan garam, aduk rata, tuangkan margarin kecampuran terigu, lalu aduk rata.
- Tambahkan campuran santan sedikit-sedikit sambil terus diaduk.
- Masukan ke dalam loyang, lalu panggang dalam oven hingga matang.
- Angkat, dinginkan, potong sesuai selera, lalu sajikan.
Post a Comment